Cryptocoin

Pump.fun Stop Livestream Gara-Gara Kekacauan: Bakal Balik Lagi atau Tamat?

Pump.fun, platform launchpad memecoin berbasis Solana, resmi stop fitur livestream tanpa batas waktu. Langkah ini diambil setelah platformnya dipenuhi insiden mengerikan gara-gara konten ekstrem dan ulah pengguna yang kelewat batas. Tujuannya? Bikin platform lebih aman dan nyaman buat semua orang. Kenapa Livestream Harus Dihentikan? Awalnya, fitur livestream Pump.fun diciptain buat bantu kreator memecoin promosi token […]